Spesifikasi dan harga Sony Xperia TX

Sony Xperia TX meski menggunakan prosesor dual core ternyata mampu mengalahkan performa smartphone yang sudah dilengkapi dengan prosesor quad-core. Bukan sekedar isapan jempol atau klaim dari Sony belaka, meski masih belum memiliki smartphone berprosesor quad-core karena suatu alasan ( belum dapat menciptakan baterai untuk menjalankan smartphone quad-core ) Sony berhasil mengungguli smartphone pesaing saat menjalani uji benchmark. Berita ini kami ketahui dari redaksi kompas pada 1 september 2012 kemarin, yang memperlihatkan data begitu hebatnya Sony Xperia TX saat menjalani uji tersebut.
Benchmark Pi (lebih rendah lebih baik)


NenaMark 2
 (lebih tinggi lebih baik)


Quadrant 
(lebih tinggi lebih baik)
 

Sony Xperia TX


Apa bedanya dengan Sony Xperia T ?
Sony juga mengungkap bila smartphone ini tidak memiliki perbedaan secara signifikan bila dibandingkan dengan Sony Xperia T, perbedaannya hanya terletak pada desain bodi yang lebih ramping. Keduanya pun memiliki GPU dan prosesor dual-core 1.5 Ghz yang sama.
Dalam uji tersebut yang dikalahkan oleh Sony Xperia TX bukanlah smartphone sembarangan antara lain Samsung Galaxy S III, HTC One X, dan LG Optimus 4X HD. Ketiga handset tersebut merupakan senjata andalan masing – masing vendor.
Harga dan Ketersediaan
Sampai detik ini kami masih belum mendapat informasi yang pasti mengenai harga dan ketersediaan baik secara global maupun di Tanah Air.

Spesifikasi Sony Xperia TX

GENERAL 2G Network GSM 850 / 900 / 1800 / 1900

3G Network HSDPA 850 / 900 / 1700 / 1900 / 2100

Announced 2012, August

Status Coming soon
BODY Dimensions 131 x 68.6 x 8.6 mm

Weight 127 g


- Touch-sensitive controls
DISPLAY Type TFT capacitive touchscreen, 16M colors

Size 720 x 1280 pixels, 4.55 inches (~323
ppi pixel density)

Multitouch Yes, up to 10 fingers

Protection Shatter proof and scratch-resistant
glass


- Timescape UI


- Sony Mobile BRAVIA Engine
SOUND Alert types Vibration; MP3 ringtones

Loudspeaker Yes

3.5mm jack Yes
MEMORY Card slot microSD, up to 32 GB

Internal 16 GB, 1 GB RAM
DATA GPRS Up to 86 kbps

EDGE Up to 237 kbps

Speed HSDPA, 42 Mbps; HSUPA, 5.8 Mbps

WLAN Wi-Fi 802.11 a/b/g/n, dual-band, Wi-Fi
Direct, DLNA, Wi-Fi hotspot

Bluetooth Yes, v3.1 with A2DP

NFC Yes

USB Yes, microUSB (MHL) v2.0






CAMERA Primary 13 MP, 4128×3096 pixels, autofocus,
LED flash

Features Geo-tagging, touch focus, face
detection, 3D sweep panorama, image stabilization

Video Yes, 1080p@30fps, continuous
autofocus, video light, video stabilizer

Secondary Yes, 1.3 MP, 720p@30fps
FEATURES OS Android OS, v4.0.4 (Ice Cream
Sandwich)

Chipset Qualcomm MSM8260A Snapdragon

CPU Dual-core 1.5 GHz Krait

GPU Adreno 225

Sensors Accelerometer, gyro, proximity,
compass

Messaging SMS (threaded view), MMS, Email, IM,
Push Email

Browser HTML5

Radio Stereo FM radio with RDS

GPS Yes, with A-GPS support and GLONASS

Java Yes, via Java MIDP emulator

Colors Black, White, Pink


- MicroSIM card support only


- 50 GB of Cloud storage (time limited offer)


- SNS integration


- TV-out (via MHL A/V link)


- Active noise cancellation with dedicated mic


- MP4/H.263/H.264/WMV player


- MP3/eAAC+/WMA/WAV/Flac player


- Document viewer


- Photo viewer/editor


- Voice memo/dial


- Predictive text input






BATTERY
Standard battery, Li-Ion 1850 mAh

Stand-by Up to 300 h (2G) / Up to 400 h (3G)

Talk time Up to 6 h 40 min (2G) / Up to 6 h 40
min (3G)

Music play Up to 18 h
Powered by Blogger.