Cara Menghilangkan Bekas Luka dengan bahan alami
ika anda memiliki bekas luka, seperti
bekas jerawat, bekas luka cacar air, dan luka bakar. Anda tidak perlu
kuatir mengenai bagaimana cara menghilangkannya. Meskipun kelihatannya
luka tersebut susah untuk dihilangkan, namun ada beberapa cara yang
dapat anda coba dirumah dan tidak memakan biaya yang besar, karena cara
tersebut hanya dilakukan dengan menggunakan benda benda yang sudah
banyak tersedia di sekeliling kita.
- Krim Lidah Buaya
Krim lidah buaya, atau yang biasa disebut dengan aloe vera gel merupakan cara yang sangat praktis untuk menghilangkan bekas luka apa pun, terlebih lagi jika luka tersebut luka yang masih fresh. Oleskan krim 2 kali sehari untuk hasil terbaik di dalam penyembuhan luka.
Krim lidah buaya, atau yang biasa disebut dengan aloe vera gel merupakan cara yang sangat praktis untuk menghilangkan bekas luka apa pun, terlebih lagi jika luka tersebut luka yang masih fresh. Oleskan krim 2 kali sehari untuk hasil terbaik di dalam penyembuhan luka.
- Madu
Madu merupakan antibiotik alami, dan banyak pakar kecantikan mengklaim madu sebagai cara sempurna untuk menyembuhkan luka. Oleskan madu pasa bekas luka ataupun luka yang masih baru, dan biarkan kering sampai 30 menit.
Madu merupakan antibiotik alami, dan banyak pakar kecantikan mengklaim madu sebagai cara sempurna untuk menyembuhkan luka. Oleskan madu pasa bekas luka ataupun luka yang masih baru, dan biarkan kering sampai 30 menit.
- Ekstrak Bawang
Ekstrak bawang merupakan bahan paling efektif didalam perawatan luka. Anda bisa memotong bawang dan mengambil sari atau air bawang, kemudian mengoleskan air bawang pada luka dengan menggunakan cotton bud.
Ekstrak bawang merupakan bahan paling efektif didalam perawatan luka. Anda bisa memotong bawang dan mengambil sari atau air bawang, kemudian mengoleskan air bawang pada luka dengan menggunakan cotton bud.
Beberapa bekas luka biasanya akan
memudar seiring dengan waktu, namun dengan menggunakan cara diatas, maka
bekas luka tersebut akan semakin cepat pudar dan hilang tanpa
memerlukan biaya yang besar pula.