Kumpulan contoh puisi perpisahan untuk sahabat sejatimu

Puisi Perpisahan --- Adalah susunan kata hati yang berisi perasaan hati seorang atau curahan hatinya kepada seorang sahabat yang dikasihinya. tak sedikit orang yang berakhir dengan perpisahan yang manis ataupun juga pahit. di bawah sini ada beberapa koleksi contoh yang mungkin saja anda bermotivasi. baiklah kita langsung saja , berikut puisi Perpisahannya sebagai berikut :

PUISI PERPISAHAN

PERPISAHAN SEKOLAH

setiap pagi hingga siang hari
ku habisikan waktu mudaku di sekolah ini
belajar huruf dan angka penuh arti
matematika,kimia,fisika,hingga biologi
ekonomi,geografi,antropologi,hingga sosialogi

sesaat setelah ini
tak kanku temui lagi sosok tegas penuh wibawa
guru guruku yang tanpa lelah menanggung beban masa depan kita
sosok pahlawan, dengan semangat perjuangan '45 mencoba membagikan ilmunya
sosok monivator, yang setiap saat sekolah berpetuah ''terus semangat dan gapai cita-cita''

sesaat setelah ini
tak kanku temui lagi sosok riang penuh canda
sahabat-sahabatku tercinta
tak kanku temui lagi sosok sopan penuh iba
panjang gerbang, petugas kebersihan,hingga ibu kantin 

perpisahan ini sangat berat 'ku ungkapkan
kelu sudah bibir ini terucapkan
namun,jangan menagis
hingga hatiku terasa teriris
karena suatu saat nanti
kita pasti bertemu kembali

selamat jalan 
rambu lalu lintas kehidupan masih panjang tuk kita lewati
tetap semangat,kuat,dan genggam erat
menuntut ilmu dengan giat
harumkan nam bangsa dan negara suatu saat nanti


KENANGAN DAN KENYATAAN

terdaim merenung sendu
ku bersenandung rindu
terbayang perjalanan waktu
sebuah kisa masa lalu

tiada lagi nyanyian surga
tiada lagi menghibur lara
tiada lagi damai dalam jiwa
hanya ada bintang penuh derita
hanya ada langit yang kian terluka
seakan hendak berkata
inilah nafas kehidupanku

senyumpun kian membeku
dalam dinginya gelap hitam malam
tangisan pun kian melarut pilu
dalam harunya larutan malam
seakan hendak bercerita
inilah jejak yang harus kutempuh

sanggupkah kulalui badai angin pasir rindu
sanggupkah kulupakan indahnya sejuta pesona mimpi
sanggupkah kaki melewati panas inti bumi
sanggupkah kubenamkan diriuku dalam lautan kelam
sanggupkah kubertahan dalam dinginya hembusan angin salju

hanya ada satu jawaban hati
kan kulalui dan kujalani dengan kasih murni setulus hati


SALAM PERPISAHAN

kini hatiku tergores kesedihan
ketika terucap salm perpisahan
walu air mataku tak berlinang
bukan berarti suatu kerelaan
sat saat langkah terayun 
jarak kita pun semakin membentang
akankah semuanya jadi terkenang
atau hanyut terbawa gelombang
bahkan mungkin terkubur oleh waktu dan keadaan

sobat . dalam  hatiku ini
akan tetap membekas suatu kenangan
kau sungguh baik, supel dan komunikatif
siapapun mengenalmu pasti akan merindu
namun,untukku janganlah kau biarkan
aku terlukai lemas dalam kehampaan
kerana rasa kangenku yang tidak kau harapkan


RINTIHAN ISI HATI

kutuliskan sebuah kata yaitu isi hatiku padamu
melalui rangkaian kata indah seakan menjadi puisi cinta
membaur dengan cinta dan segumpal harapan
segumpal sakit dan air mata karena kau bersam dia
hati yang selalu berharap

hati yang penuh dengan cinta 
selalu menyesakkan dada
kau selalu memberi harapan
agarku selalu menunggumu
tapi di belakangku kau dua kan rasa ku dengannya
ribuan kata indah mengungkapnya
begitu terasa memuakkan

kurangkah yakinnya kau padaku
sedetikpun kau selalu dibenaku
dalam angan hanya ada dirimu
dalam mimpi betapa indahnya dia
suara yang menentramkan hati
sebuah senyuman mesra menghangatkan jiwa

tak ingin melepaskanmu
tak sanggup kehilangan endahnya cinta
aku menunggu apa harus ku meninggalkanmu
aku pergi atau ku menunggu

jujurlah padaku
agarku tahu akan rasa dan apa yang ada di benakmu
aku mencintaimu
aku menyayangimu

pilih aku atu dia
ku kan pergi jika kau milih dia
dan kan selalu tersenyum menatap indhnya mata yang selalu memberi harapan
indah besamamu
rintihan isi hati inikan selalu menjadi sebuah saksi
saksi cinta , saksi sakitnya menunggu dan di duakan hati antara kau aku dan dia


Itulah Puisi Perpisahan yang saya berikan untuk anda , semoga anda tetap tegar menghadapinya semua masalah dan bermotivasi lebih jauh lagi.
Powered by Blogger.