Resep Menu Kue Kering Keju

1. Kue Sus Kering Keju Edam

Bahan-bahan dan bumbu-bumbu dalam resep kue Sus Kering Keju Edam diatas adalah sebagai berikut :
250 ml air
50 gram margarin
50 gram mentega asin
1/2 sendok teh garam
125 gram tepung terigu protein sedang
3 butir (150 gram) telur
1 sendok teh baking powder double acting
75 gram keju edam parut, angin-anginkan
100 gram keju edam parut untuk taburan
Parut keju agak tebal agar keju lebih terasa.
Cara membuat Sus Kering Keju Edam, resep kue :
  1. Rebus air, margarin, mentega, dan garam sambil diaduk sampai mendidih. Matikan api. Tambahkan tepung terigu. Aduk sampai rata. Nyalakan api. Masak lagi sebentar sampai kalis. Angkat dan biarkan hangat.
  2. Masukkan telur satu per satu dan baking powder sambil dikocok rata. Tambahkan keju edam. Aduk rata.
  3. Masukkan dalam kantung plastik segitiga. Semprot adonan bentuk di loyang yang dioles margarin. Taburkan keju edam.
  4. Oven 10 menit dengan suhu 200 derajat Celsius. Turunkan suhunya 150 derajat Celsius. Oven lagi 15 menit sampai kering.
Untuk 400 gram

2. Kue Kering Sagu Keju

Bahan-bahan dan bumbu-bumbu dalam resep kue Kering Sagu Keju diatas adalah sebagai berikut:
560 gram tepung sagu, disangrai 10 menit dengan api kecil, timbang 520 gram
300 gram margarin
200 gram gula tepung
1/2 sendok teh garam
2 butir telur
100 gram susu cair
40 gram maizena
1 sendok teh baking powder
125 gram keju cheddar parut
50 gram keju cheddar parut untuk taburan
Cara membuat Sus Kering Keju Edam, resep kue :
  1. Rebus air, margarin, mentega, dan garam sambil diaduk sampai mendidih. Matikan api. Tambahkan tepung terigu. Aduk sampai rata. Nyalakan api. Masak lagi sebentar sampai kalis. Angkat dan biarkan hangat.
  2. Masukkan telur satu per satu dan baking powder sambil dikocok rata. Tambahkan keju edam. Aduk rata.
  3. Masukkan dalam kantung plastik segitiga. Semprot adonan bentuk di loyang yang dioles margarin. Taburkan keju edam.
  4. Oven 10 menit dengan suhu 200 derajat Celsius. Turunkan suhunya 150 derajat Celsius. Oven lagi 15 menit sampai kering.
Untuk 400 gram
dua resep diatas sangat enak sekali dimakan, silahkan dicoba dirumah,
Powered by Blogger.